Post by My BSI on Mar 16, 2012 13:35:39 GMT 7
Lampiran Surat Nomor : 029/2.02/PD1-BSI/III/2011 Tanggal : 10 Maret 2012
1. Perkuliahan e-Learning dimulai pada Kamis, 15 Maret 2012 untuk mahasiswa AMIK BSI Angkatan 2012 Periode Maret 2012 (Semester I). Perkuliahan dilakukan melalui laman elearning.bsi.ac.id.
2. Mata kuliah yang diselenggarakan secara e-Learning adalah Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi (PTIK) dengan jumlah pertemuan sebanyak 16 X (jadwal kuliah terlampir).
3. Mahasiswa masuk (login) ke laman elearning.bsi.ac.id menggunakan NIM masing-masing sebagai username dan Password dapat dilihat di dalam Ruang Mahasiswa pada laman portalmhs.bsi.ac.id/.
4. Untuk menghindari penyalahgunaan oleh orang yang tidak berhak, mahasiswa dianjurkan untuk mengganti password standard yang telah diberikan. Apabila mahasiswa lupa password, gunakan fasilitas (link) Lost Password yang ada dipada laman e-Learning.
5. Pada setiap mata kuliah yang diselenggarakan secara e-Learning terdapat fasilitas Silabus, SAP, Bahan Presentasi (slide), forum diskusi, latihan soal dan kuis.
6. Mahasiswa dapat mengikuti forum diskusi pada mata kuliah yang bersangkutan, termasuk didalamnya aktifitas tanya jawab yang dipandu oleh dosen pengampu mata kuliah yang bersangkutan.
7. Nilai yang diambil dari laman e-Learning adalah Nilai Kehadiran / Absensi (10%) dan Nilai Tugas (20%). Pelaksanaan Ujian Tengah Semster (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS) akan dilakukan secara online pada tanggal yang telah ditetapkan, dan dilakukan secara terpisah dari laman e-Learning yang ada. Pelaksanaan ujian akan dilakukan pada laman www.bsi.ac.id.
8. Pada setiap pertemuan mahasiswa diwajib untuk mengerjakan soal-soal latihan yang telah diberikan oleh dosen pengampu mata kuliah. Hasil mengerjaan soal-soal latihan tersebut akan diambil sebagai bukti bahwa mahasiswa tersebut mengikuti perkuliahan dan hasil yang diperoleh mahasiswa dalam menjawab soal-soal latihan tersebut akan digunakan sebagai nilai tugas mahasiswa yang akan dihitung secara keseluruhan dan ditambah dengan nilai quis yang diselenggarakan pada pertemuan ke-7 dan ke-15.
9. Soal-soal latihan pada setiap pertemuan akan dibuka sesuai dengan jadwal pertemuan pada setiap minggunya. Apabila mahasiswa tidak mengerjakan soal-soal latihan pada periode pertemuan yang telah ditetapkan, maka mahasiswa tersebut dianggap tidak hadir pada pertemuan yang sedang dibuka.
Lampiran Surat Nomor : 029/2.02/PD1-BSI/III/2011 Tanggal : 10 Maret 2012
Jakarta, 10 Maret 2012
Bina Sarana Informatika
Pudir I Bidang Akademik
Mochamad Wahyudi, MM, M.Kom
PROSEDUR PERKULIAHAN E-LEARNING BAGI MAHASISWA
BINA SARANA INFORMATIKA (BSI)
BINA SARANA INFORMATIKA (BSI)
1. Perkuliahan e-Learning dimulai pada Kamis, 15 Maret 2012 untuk mahasiswa AMIK BSI Angkatan 2012 Periode Maret 2012 (Semester I). Perkuliahan dilakukan melalui laman elearning.bsi.ac.id.
2. Mata kuliah yang diselenggarakan secara e-Learning adalah Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi (PTIK) dengan jumlah pertemuan sebanyak 16 X (jadwal kuliah terlampir).
3. Mahasiswa masuk (login) ke laman elearning.bsi.ac.id menggunakan NIM masing-masing sebagai username dan Password dapat dilihat di dalam Ruang Mahasiswa pada laman portalmhs.bsi.ac.id/.
4. Untuk menghindari penyalahgunaan oleh orang yang tidak berhak, mahasiswa dianjurkan untuk mengganti password standard yang telah diberikan. Apabila mahasiswa lupa password, gunakan fasilitas (link) Lost Password yang ada dipada laman e-Learning.
5. Pada setiap mata kuliah yang diselenggarakan secara e-Learning terdapat fasilitas Silabus, SAP, Bahan Presentasi (slide), forum diskusi, latihan soal dan kuis.
6. Mahasiswa dapat mengikuti forum diskusi pada mata kuliah yang bersangkutan, termasuk didalamnya aktifitas tanya jawab yang dipandu oleh dosen pengampu mata kuliah yang bersangkutan.
7. Nilai yang diambil dari laman e-Learning adalah Nilai Kehadiran / Absensi (10%) dan Nilai Tugas (20%). Pelaksanaan Ujian Tengah Semster (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS) akan dilakukan secara online pada tanggal yang telah ditetapkan, dan dilakukan secara terpisah dari laman e-Learning yang ada. Pelaksanaan ujian akan dilakukan pada laman www.bsi.ac.id.
8. Pada setiap pertemuan mahasiswa diwajib untuk mengerjakan soal-soal latihan yang telah diberikan oleh dosen pengampu mata kuliah. Hasil mengerjaan soal-soal latihan tersebut akan diambil sebagai bukti bahwa mahasiswa tersebut mengikuti perkuliahan dan hasil yang diperoleh mahasiswa dalam menjawab soal-soal latihan tersebut akan digunakan sebagai nilai tugas mahasiswa yang akan dihitung secara keseluruhan dan ditambah dengan nilai quis yang diselenggarakan pada pertemuan ke-7 dan ke-15.
9. Soal-soal latihan pada setiap pertemuan akan dibuka sesuai dengan jadwal pertemuan pada setiap minggunya. Apabila mahasiswa tidak mengerjakan soal-soal latihan pada periode pertemuan yang telah ditetapkan, maka mahasiswa tersebut dianggap tidak hadir pada pertemuan yang sedang dibuka.
Lampiran Surat Nomor : 029/2.02/PD1-BSI/III/2011 Tanggal : 10 Maret 2012
Jadwal Perkuliahan e-Learning Mata Kuliah Pengantar Teknologi Informasi (PTIK)
Bina Sarana Informatika Semester Genap 2011/2012
Bina Sarana Informatika Semester Genap 2011/2012
Jakarta, 10 Maret 2012
Bina Sarana Informatika
Pudir I Bidang Akademik
Mochamad Wahyudi, MM, M.Kom